Biar Banjir, Tetap Tersenyum !
Di tengah banjir besar yang turut melanda kawasan
Teluk Gong, Jakarta Utara, sejumlah warga tampak tetap berlalu-lalang untuk melakukan berbagai aktivitas
(16/1). Ada yang berjalan kaki, ada juga yang mengandalkan transportasi air. Banyak
juga ojek perahu ramai menawarkan jasanya.
Genangan air setinggi kurang lebih satu meter,
yang merendam jalan utama dan melumpuhkan akses transportasi darat, harus
mereka tembus dengan berbagai cara. Dan di tengah situasi yang serba merepotkan
itu, mereka masih bisa tersenyum. (Foto dan keterangan foto: Robin Hartanto)
: Ibu tangguh ini dengan santainya mampu membawa delapan tabung elpiji.
Ketika ditanya apakah dagangannya laku, bapak ini menjawab: “Alhamdulilah.”
Biar bukan Venice, Teluk Gong juga bisa romantis.
Wajah mereka tampak sangat menikmati mendayung.
Dua pria tampak santai menarik perahu.
“Wusss..!”
Gerobak yang disulap jadi kendaraan
Menjaga pabrik
“Perahu” paling nikmat.
Penumpang perahu ini asyik mendengarkan musik.
Tetap ceria bermain air.
Kolam kecil buatan untuk anak-anak juga dipakai untuk transportasi.
Sampan ini melaju dengan cepat mendahului perahu-perahu lain.
Bathtub pun digunakan untuk transportasi.
Polisi pun terpaksa menyewa jasa ojek untuk menembus banjir.
Gaya tetap nomor satu.
Keluarga yang sepertinya hendak mengungsi ini menembus banjir dengan menyewa jasa ojek “perahu”.
Ketika motor naik becak.
: Lima pria tampan yang semangat menembus banjir.
Tak ada dayung, piring pun jadi.
: Beberapa pedagang masih tetap berjualan di Pasar Angkasa, Teluk Gong.
Say “peace”
TERIMAKASIH SUDAH BERKUNJUNG KE BLOG INI, SEMOGA FOTO-FOTO DI ATAS MENAMBAH WAWASAN & MEMBERIKAN MANFAAT BAGI KITA SEMUA YANG MELIHATNYA. JANGAN LUPA UNTUK BERKUNJUNG KEMBALI KARENA MASIH BANYAK ARTIKEL MENARIK LAINNYA YANG MENUNGGU UNTUK DIBACA OLEH PARA SOBAT SEMUANYA.
SELURUH ISI DARI BLOG INI BOLEH DI COPY-PASTE/DISEBARLUASKAN DENGAN SYARAT MENCANTUMKAN SUMBER LINK DARI BLOG INI. THANKS...!
ARTIKEL TERKAIT :